Tiyuh Mulya Jaya

Kec. Tulang Bawang Tengah, Kab. Tulang Bawang Barat
Prov. Lampung

Loading

Tiyuh Mulya Jaya

Hari Libur Nasional

Hari Idul Fitri

  • Hari
  • Jam
  • Menit
  • Detik
Info
Selamat Datang Di Website Resmi Tiyuh Mulya Jaya Kecamatan Tulang Bawang Tengah Kabupaten Tulang Bawang Barat DIRGAHAYU HUT KEMERDEKAAN RI KE 79

Berita Tiyuh

VISI DAN MISI TIYUH MULYA JAYA

a. LANDASAN FILOSOFIS PEMBANGUNAN ICONWIN

Pembangunan pada dasarnya dilakukan dengan tujuan untuk menciptakan kondisi atau keadaan yang lebih baik dari pada kondisi atau keadaan sebelumnya. Pelaksanaan pembangunan menjadi kewajibanbagi pemerintah, baik dari Pusat maupun Daerah hingga ke tingkat Tiyuh dan harusterintegrasi antar tingkatan pemerintahan. Bahwa Tiyuh adalah tingkatanpemerintahan terendah dalam sistem pemerintahan Negara Kesatuan Republik Indonesia, maka pembangunan Tiyuh harus menjadi focus dari pembangunan nasional.

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114 Tahun 2014 tentang Pedoman Pembangunan Tiyuh memberikan pedoman perencanaan yangterintegrasi dan tersinergi antar ruang, waktu dan fungsi pemerintahan Tiyuh. Pemerintah Tiyuh Mulya Jaya dalam rangka melakukan perencanaan pembangunan telah berusaha untuk mengikuti regulasi yang berlaku sehingga tercipta perencanaan pembangunan yang baik. Perencanaan yang baik akan memberikan arah dan pedoman bagi pelaksanaan dan evaluasi pembangunan. Pada sisi lain juga berkembang penganggaran berbasis kinerja, oleh karena itu aspek perencanaan harus menyatudengan penganggaran untuk mendapatkan keterpaduan yang berdayaguna dan berhasil guna dari setiap program dan kegiatan yang dilaksanakan.

 

  1. VISI PEMBANGUNAN TIYUH

Visi pembangunan Tiyuh adalah suatu gambaran yang menantang tentang kondisi Tiyuh yang diinginkan pada akhir periode perencanaan pembangunan Tiyuh yang direpresentasikan dalam sejumlah sasaran hasil pembangunan yang dicapai melalui berbagai strategi, kebijakan,program, dan kegiatan pembangunan Tiyuh dengan melihat petensi dan kebutuhan Tiyuh. Penetapan visi pembangunan Tiyuh, sebagai bagian dari perencanaan strategis pembangunan Tiyuh, merupakan suatu langkah penting dalam perjalanan pembangunan suatu Tiyuh mencapai kondisi yang yang diharapkan.

Visi Pembangunan Tiyuh Mulya Jaya Tahun 2021-2027 disusun berdasarkan pada sumber utama dari visi dan misi Kepalo Tiyuh yang telah terpilih melalui proses Pemilihan Kepalo Tiyuh secara langsung yang saat ini sedang menjabat.Visi dan Misi dalam RPJMTiyuh ini ditetapkan untuk Tahun 2021-2027, yang dilakukan dengan pendekatan partisipatif,melibatkan pihak-pihak yang berkepentingan di Tiyuh Mulya Jaya  seperti Pemerintah Tiyuh, BPT, Lembaga Kemasyarakatan (RT, LPMT, KarangTaruna, PKK dll), tokoh masyarakat, tokoh agama, dan masyarakat Tiyuh pada umumnya. Serta pertimbangan kondisi eksternal di Tiyuh seperti satuan kerja wilayah pembangunan di kecamatan.Namun demikian dapat dimungkinkan apabila Kepalo Tiyuh terpilih dalam Pemilihan Kepalo Tiyuh yang akan dilaksanakan dalam kurun waktu tahun 2021-2027 akan merubah Visi dan Misi yang disesuaikan dengan Visi dan Misi yang bersangkutan.

Visi pembangunan Tiyuh Tahun 2021-2027 ini disusun dengan memperhatikan/mengacu visi pembangunan daerah yang termuat dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD)Kabupaten Tulang Bawang Barat Tahun 2017-2022 (Peraturan Daerah KabupatenTulang Bawang Barat Nomor 11 Tahun 2017), yakni Tulang Bawang Barat Maju, Sejahtera, dan Berdaya Saing”.Maka berdasarkan pertimbangan diatas Visi Tiyuh Mulya Jaya Tahun 2021-2027 adalah :

Gotong Royong menuju  tiyuh Mulya Jaya yang Religius,Berbudaya dan  Maju  “.

 

Secara khusus, dijabarkan makna dari visi pembangunan Tiyuh yang sangat diperlukan untuk membangun kesamaan persepsi, sikap(komitmen), dan perilaku (partisipasi) segenap pemangku kepentingan(stakeholders) dalam setiap tahapan proses pembangunan selama enam tahun kedepan.

Gotong Royong  merupakan bentuk kerja sama dari kelompok masyarakat untuk mencapai hal positif tanpa memikirkan keuntungan bagi salah satu individu atau kelompok, namun untuk kebahagiaan bersama.Gotong royong salah satu ciri khas bangsa Indonesia dan telah  menjadi budaya masyarakat Indonesia sejak zaman dahulu. Namun seiring berjalananya waktu semangat kegotong royongan masyarakat saat ini mulai mengikis.

 Kegiatan Masyarakat Indonseia memang identik dengan kegiatan gotong royong ataupun kerja bakti untuk menyelesaikan masalah,oleh karena itu pengertian gotong royong perlu disosialisasikan kepada masyarakat baik anak muda ,orang dewasa maupun masyarakat.

Untuk itu  Pemerintah Tiyuh Mulya Jaya  dalam rangka mewujudkan program pembangunanya mengupayakan menumbuhkembangkan semangat   kegotong royongan masyarakat dengan cara  :

  1. Mengadakan sosialisasi kepada masyarakat dalam berbagai kesempatan tentang pentingnya gotong royong.
  2. Mengadakan kegiatan gotong royong rutin baik di tiyuh, RT maupun di suku.
  3. melibatkan peran aktif masyarakat dalam setiap kegiatan pembangunan tiyuh

Religius Adalah menciptakan suatu kondisi masyarakat yang senantiasa berpegang teguh pada keyakinan beragama. Karena di Tiyuh Mulya Jaya  sebagian besar penduduknya beragama Islam maka sangat diharapkan semua tindakan yang dilakukan senantiasa berpedoman pada Al-Quran dan sunnah Rosul Sholallahu ‘alaihi Wasalam, sehingga akan terciptanya masyarakat yang mempunyai solidaritas yang tinggi dan kepedulian yang tinggi terhadap sesamanya. Islam mengajarkanuntuk hidup saling menghargai saling tolong-menolong dalam kebaikan dan mencegah pada kemungkaran setelah keadan itu tercapai makatidak akan ada suatu masalahpun yang tidak dapat diselesaikan.Beberapa indikator yang dapat dijadikan ukuran tercapainya kehidupan yang Religius adalah : Terciptanya suatu kebersamaan dalam kebaikan dan terciptanya ukhuwah islamiyah, terbentuknya kepedulian dan rasasosial yang tinggi terhadap sesama, terpenuhinya masjid dan musholla sebagai tempat peribadatan dan kegiatan keagamaan, serta TPA dan/atau TPQ senantiasa dipenuhi santri untuk belajar agama. Untuk mencapai hal tersebut maka Pemerintah Tiyuh Mulya Jaya  mengupayakan pembangunan yang difokuskan pada :

  1. Peningkatan pembangunan sarana dan prasarana keagamaan seperti:Pembangunan masjid dan musholla, pembangunan TPA, TPQ sebagai sarana anak-anak mengenal dan belajar agama lebih dini.
  2. Mengadakan pembinaan terhadap organisasi keagamaan /jamaah pengajian secara berkala.
  3. meningkatkan peran aktif perangkat tiyuh dalam kegiatan keagamaan bersama masyarakat seperti : menghadiri pengajian warga,safari jum’at,safari romadhan dll.

Berbudaya yaitu konsep berbudaya  menunjukkan kondisi pikiran dan akal yang sudah maju di masyarakat, yaitu masyarakat yang memiliki akal sehat dan daya pikir yang maju.

Adapun indikator secara ilmiah adalah masyarakat memiliki kesadaran yang tinggi terhadap penggunaan  hak pilihnya, turut serta  berpartisipasi dalam kegiatan pembanguanan di tiyuh serta tidak mudah terprovokasi oleh pihak pihak yang tidak bertanggung jawab.

Maju yaitu konsep maju  menunjukkan kondisi kemakmuran suatu masyarakat, yaitu masyarakat yang terpenuhi kebutuhan ekonomi(materiil) maupun sosial (spirituil), dengan kata lain kebutuhan dasar masyarakat telah terpenuhi secara lahir bathin secara adil dan meratadengan menititik beratkan pada peningkatan kwalitassumberdayamanusia yang berdaya saing dan berdayaguna dan meningkatanpembangunan yang difokuskan pada pembangunan perekonomian Tiyuh yang berbasis pada potensi Tiyuh yang berdaya jual dan berdaya saing.

Adapun indikator secara ilmiah adalah tercapainya pertumbuhan ekonomi yang berkualitas dan berkesinambungan sehinggameningkatkan pendapatan perkapita pada tingkat yang tinggi,menurunnya tingkat pengangguran, menurunnya jumlah pendudukmiskin, terbangunnya struktur perekonomian yang kokoh berlandaskan keunggulan kompetitif, meningkatnya kualitas sumber daya manusiayang ditandai terpenuhinya hak sosial masyarakat mencakup aksespada pelayanan dasar sehingga mampu meningkatkan Indeks Pembangunan Manusia (IPM), meningkatkan perlindungan dankesejateraan sosial, keluarga kecil berkualitas, pemuda dan olah ragaserta meningkatkan kualitas kehidupan beragama; meningkatnyaperanan perempuan dalam pembangunan, tersedianya infrastruktur yangmemadai, meningkatnya profesionalisme aparatur pemerintah untukmewujudkan tata pemerintahan yang baik, bersih, berwibawa danbertanggungjawab yang mampu mendukung pembangunan Tiyuh.

 

2. MISI PEMBANGUNAN TIYUH

Misi pembangunan Tiyuh adalah sesuatu yang diemban ataudilaksanakan oleh pemerintah Tiyuh, sesuai visi pembangunan Tiyuhyang telah ditetapkan, agar tujuan pembangunan Tiyuh dapat terlaksanadan berhasil dengan baik sesuai dengan yang diharapkan. Dalam rangka memberikan kemudahan bagi penyelenggaraan pembangunan dan pemerintahan, maka misi pembangunan Tiyuh Mulya Jaya  Kecamatan Tulang Bawang Tengah Kabupaten Tulang Bawang BaratTahun 2021-2027 dapat dirumuskansebagai berikut:

  1. Mewujudkan masyarakat Tiyuh Mulya Jaya yang gotong royong

Misi :

  1. Menumbuhkembangkan semangat gotong royong dalam kehidupan masyarakat.
  2. Meningkatkan pengetahuan, dan pemahaman masyarakat tentang pentingnya gotong royong.
  3. Menumbuhkembangkan semangat rela berkoban dan cinta terhadap tiyuhnya guna meningkatkan persatuan dan kesatuan dan pengabdia masyarakat.

 

  1. Mewujudkan masyarakat Tiyuh Mulya Jaya yang religius

Misi :

  1. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia yang bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.
  2. Meningkatkan pengetahuan, dan pemahaman masyarakat terhadap agama .
  3. Meningkatkan kehidupan tiyuh secara dinamis dalam segi keagamaan dan kebudayaan.
  4. Peningkatan pembangunan sarana dan prasarana keagamaan.
  5. Mewujudkan masyarakat Tiyuh Mulya Jaya yang Berbudaya.

Misi :

  • Menumbuhkembangkan seni budaya yang ada di masyarakat.
  • Meningkatkan kecintaan terhadap seni budaya kepada masyarakat.
  • Memberikan pembinaan terhadap seni budaya yang ada di masyarakat.
  • Melestarikan seni budaya dan tradisi yang ada di masyarakat.
  1. Mewujudkan masyarakat Tiyuh Mulya Jaya yang Maju.

Misi :

  1. Pembangunan
  • Meningkatkan pembangunan infrastruktur Tiyuh
  • Meningkatkan sumber daya alam yang ada
  • Meningkatkan peran aktif BPT, LPMT, Suku/RT, dan tokohmasyarakat dalam pembangunan Tiyuh
  • Meningkatkan peran serta masyarakat dalam berswadayamembangun Tiyuh
  1. Pemerintahan
  • Menciptakan Sistem Pemerintahan yang Baik danDemokratis.
  • Mewujudkan Pemerintahan Tiyuh yang jujur dan berwibawa dengan pengambilan keputusan yang cepat dan tepat.
  • Meningkatkan Profesionalitas dan mengaktifkan seluruh perangkat tiyuh.
  • Sinergisitas dengan BPT
  • Pelayanan Publik.

    2. Kemasyarakatan

  • Peningkatan dan pengembangan usaha kecil dan menengah
  • Menjaga dan memelihara ketentraman, ketertiban, dankerukunan warga
  • Mewujudkan keluarga sehat sejahtera melalui peran aktif ibu-ibu PKK, Posyandu, dan organisasi lainnya.

   3. Pemberdayaan

    • Peningkatan kapasitas sumberdaya aparatur
    • Mewujudakanmasyarakat yang terampil dan terlatih;

   4. Penanggulangan Bencana, Keadaan Darurat Dan Mendesak

  • penanggulangan bencana;

menyelenggarakan  penanggulangan bencana berdasarkan kepada peraturan perundang-undangan yang berlaku,

  • keadaan darurat;

    menganalisa keadaan darurat untuk mengantisipasi berbagai permasalahan yang muncul.

  • keadaan mendesak.

    menganalisa laporan yang disampaikan oleh masyarakat, apabila terdapat beberapa masalah yang mendesak harus secepatnya diatasi oleh Pemerintah Tiyuh.

Kiriman Komentar

Beri Komentar

Tiyuh

2.224

LAKI-LAKI

LAKI-LAKI2.224penduduk

2.129

PEREMPUAN

PEREMPUAN2.129penduduk

4.353

TOTAL

TOTAL4.353penduduk

Layanan
Mandiri

Hubungi Pemerintah Tiyuh untuk mendapatkan PIN

Pemerintah Tiyuh

Kepalo Tiyuh

KUJANG SUPRIYADI, SH

Tidak Ada di Kantor

Sekretaris Tiyuh

TARYONO

Tidak Ada di Kantor

KEPALA URUSAN PERENCANAAN

SUGIYONO

Tidak Ada di Kantor

KEPALA URUSAN KEUANGAN

SRI NURALIYAH

Tidak Ada di Kantor

KEPALA URUSAN TATA USAHA DAN UMUM

NINA HARYANI

Tidak Ada di Kantor

KEPALA SEKSI PEMERINTAHAN

MUHAMMAD ARIEF GHOZALI

Tidak Ada di Kantor

KEPALA SEKSI PELAYANAN

IIN WULAN SARI

Tidak Ada di Kantor

KEPALA SEKSI KESEJAHTERAAN

POPI LESTARI

Tidak Ada di Kantor

KEPALA SUKU 001

HADI SUGIARTO

Tidak Ada di Kantor

KEPALA SUKU 002

DARYANTO

Tidak Ada di Kantor

KEPALA SUKU 004

SIGIT HARTANTO

Tidak Ada di Kantor

KEPALA SUKU 003

MUHAMAD JUFRI

Tidak Ada di Kantor

KEPALA SUKU 005

KOMARI

Tidak Ada di Kantor

STAFF OPERATOR TIYUH

AGUS BASRI

Tidak Ada di Kantor

OPERATOR TIYUH

FIKE AYU FATIKAH

Tidak Ada di Kantor

OPERATOR TIYUH

FITRI RIYANTI

Tidak Ada di Kantor

PERKEMBANGAN PENDUDUK

Bulan Ini

Kelahiran

0

Orang

Kematian

0

Orang

Masuk

0

Orang

Pindah

0

Orang

Bulan Lalu

Kelahiran

0

Orang

Kematian

0

Orang

Masuk

0

Orang

Pindah

0

Orang

LAYANAN SURAT PENGANTAR

Hari Ini

0

Surat

Kemarin

0

Surat

Minggu Ini

0

Surat

Bulan Ini

0

Surat

Bulan Lalu

0

Surat

Tahun Ini

0

Surat

Tahun Lalu

10

Surat

Total

10

Surat

Agenda

Terdahulu

Rapat Lagi

Tgl : 08 Januari 2020 05:58:42
Tempat : Aula Desa
Koordinator :

Terdahulu

Rapat bulanan

Tgl : 09 April 2020 05:59:18
Tempat : Ruang rapat
Koordinator :
Statistik Pengunjung
Hari ini : 507
Kemarin : 62
Total Pengunjung : 113.589
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 18.217.164.202
Browser : Mozilla 5.0
Agenda

Terdahulu

Rapat Lagi

Tgl : 08 Januari 2020 05:58:42
Tempat : Aula Desa
Koordinator :

Terdahulu

Rapat bulanan

Tgl : 09 April 2020 05:59:18
Tempat : Ruang rapat
Koordinator :
Statistik Pengunjung
Hari ini : 507
Kemarin : 62
Total Pengunjung : 113.589
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 18.217.164.202
Browser : Mozilla 5.0

Transparansi Anggaran

APBT 2023 Pelaksanaan

Pendapatan Tiyuh

Realisasi | Anggaran

Rp. 1.675.624.462,00Rp. 1.687.686.432,00

99.29%

Belanja Tiyuh

Realisasi | Anggaran

Rp. 1.743.411.971,00Rp. 1.777.550.947,00

98.08%

Pembiayaan Tiyuh

Realisasi | Anggaran

Rp. 111.941.521,00Rp. 111.631.342,00

100.28%

APBT 2023 Pendapatan

Dana Desa

Realisasi | Anggaran

Rp. 1.675.624.462,00Rp. 1.687.686.432,00

99.29%

APBT 2023 Pembelanjaan

Bidang Penyelenggaran Pemerintahan Tiyuh

Realisasi | Anggaran

Rp. 710.544.971,00Rp. 722.917.120,00

98.29%

Bidang Pelaksanaan Pembangunan Tiyuh

Realisasi | Anggaran

Rp. 400.739.000,00Rp. 400.739.000,00

100%

Bidang Pembinaan Kemasyarakatan Tiyuh

Realisasi | Anggaran

Rp. 84.414.000,00Rp. 94.736.712,00

89.1%

Bidang Pemberdayaan Masyarakat Tiyuh

Realisasi | Anggaran

Rp. 72.514.000,00Rp. 83.652.000,00

86.69%

Bidang Penanggulangan Bencana, Darurat Dan Mendesak Tiyuh

Realisasi | Anggaran

Rp. 475.200.000,00Rp. 475.506.115,00

99.94%
Pemerintah Tiyuh

KUJANG SUPRIYADI, SH

Kepalo Tiyuh


Tidak Ada di Kantor

TARYONO

Sekretaris Tiyuh
Tidak Ada di Kantor

SUGIYONO

KEPALA URUSAN PERENCANAAN
Tidak Ada di Kantor

SRI NURALIYAH

KEPALA URUSAN KEUANGAN
Tidak Ada di Kantor

NINA HARYANI

KEPALA URUSAN TATA USAHA DAN UMUM
Tidak Ada di Kantor

MUHAMMAD ARIEF GHOZALI

KEPALA SEKSI PEMERINTAHAN
Tidak Ada di Kantor

IIN WULAN SARI

KEPALA SEKSI PELAYANAN
Tidak Ada di Kantor

POPI LESTARI

KEPALA SEKSI KESEJAHTERAAN
Tidak Ada di Kantor

HADI SUGIARTO

KEPALA SUKU 001
Tidak Ada di Kantor

DARYANTO

KEPALA SUKU 002
Tidak Ada di Kantor

SIGIT HARTANTO

KEPALA SUKU 004
Tidak Ada di Kantor

MUHAMAD JUFRI

KEPALA SUKU 003
Tidak Ada di Kantor

KOMARI

KEPALA SUKU 005
Tidak Ada di Kantor

AGUS BASRI

STAFF OPERATOR TIYUH
Tidak Ada di Kantor

FIKE AYU FATIKAH

OPERATOR TIYUH
Tidak Ada di Kantor

FITRI RIYANTI

OPERATOR TIYUH
Tidak Ada di Kantor